Peningkatan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Laboran 2024 Di SMK Abdurrab Pekanbaru
Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Riau sebanyak 50 Peserta dan 5 Fasilitator mengikuti Kegiatan Peningkatan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Laboran Tahun 2024 di SMK Abdurrab Pekanbaru.